Musim kemarau sudah baru saja berganti dengan derasnya musim penghujan.Dulu,jaman saya masih sekolah dasar,pembagian musim di Indonesia menjadi dua bagian ; Kemarau dan Hujan yang diperkirakan mulai bulan april - september,dan Oktober - Mei pada satu tahun sekali.Namun sekarang sudah sulit memprediksikan kapan akan turun hujan atau kapan kemarau panjang mampir di bumi pertiwi ini.Yang jelas,mulai menginjak di tahun baru bulan Januai 2010 ini,saya lihat sudah banyak khalayak petani mencangkul sawahnya ditemani sapi-sapi piaraan mereka mengolah tanah untuk menanam bebagai tanaman pangan.Keja keras tentunya.Mulai dari mempesiapkan benih,pupuk,alat-alat pengelola dan beberapa stategi untuk hasil yang tebaik.Bahkan,di tempat saya,Wonosalam-Jombang,kegiatan bertanai dan bercocok tanam adalah suatu pekejaan mulia yang dimulai dengan penuh semangat dan harapan jelas akan hadirnya kelimpahan.Wuiiih seru sekali.
ya itulah fenomena musim penghujan.Ada berkah,ada juga bencana (banjir,longsor).lepas dari itu semua,saya yakin harapan - harapan baru sudah mulai tumbuh seiring dengan bergantinya musim.Sebisa mungkin Pematangan sikap dan cara bekerja yang baiklah yang mampu menggapai meraih hasil yang diingini.Target dan strategi sudah merupakan titik awal memulai hal yang baru.Panas,itu sudah pasti mencucurkan keringat kerja keras,dan Dingin,jelas menunjukkan bagaimana sikap yang harus mampu meredam gejolak.
Musim bisa saja berganti,semangat boleh saja pudar,namun teruslah menetapkan tujuan dan sikap yang benar.Menanam benih yang baik,sepeti petani itu yang sibuk merawat,menjaga,memelihara setiap benih yang tertanam untuk berharap buah yang baik,yang manis,yang setiap orang bisa menikmatinya dengan senang.
Selasa, 26 Januari 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)

Tidak ada komentar:
Posting Komentar